PENGARUH MODERNISASI SISTEM PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK PADA KANTOR PELAYANAN PENYULUHAN DAN KONSULTASI PERPAJAKAN DI KABUPATEN HULU SUNGAI UTARA PROVINSI KALIMANTAN SELATAN
##plugins.themes.bootstrap3.article.main##
Abstrak
Abstrak,
Penelitian ini bertujuan memberikan bukti empiris mengenai pengaruh restrukturisasi organisasi, penyempurnaan proses bisnis melalui pemanfaatan teknologi komunikasi dan informasi, dan penyempurnaan sumber daya manusia terhadap kepatuhan wajib pajak. Populasi dalam penelitian ini adalah wajib pajak pada Kantor Pelayanan Penyuluhan dan Konsultasi Perpajakan Amuntai, Kabupaten Hulu Sungai Utara. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 100 orang. Metode penelitian yang digunakan adalah metode regresi linier ganda dengan program SPSS 20 untuk menguji hipotesis.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel restrukturisasi organisasi, dan penyempurnaan proses bisnis melalui pemanfaatan teknologi komunikasi dan informasi berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak. Sedangkan variabel penyempurnaan sumber daya manusia tidak berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak.
##plugins.themes.bootstrap3.article.details##
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License
Referensi
Http:/id.m.wikipedia.org/wiki/Kantor Pelayanan_Pajak_Pratama_Tanjung
Ilyas, Wirawan B dan Burton, Richard. 2007. Hukum Pajak, Edisi 3, Salemba Empat, Jakarta.
Nurmantu, Safri. 2005. Pengantar Perpajakan, Kelompok Yayasan Obor, Jakarta.
Madewing, Irmayanti. 2013. Pengaruh Modernisasi Sistem Administrasi Perpajakan terhadap Kepatuhan Wajib Pajak pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Makasar Utara. Skripsi. makasar : Universitas Hasanuddin.
Muljono, Djoko. 2010. Hukum Pajak Konsep, Aplikasi, dan Penuntun Praktis.Yogyakarta: Andi.
Pandiangan, Liberti. 2008. Modernisasi & Reformasi Pelayanan Perpajakan Berdasarkan UU Terbaru. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.
Priyatno, Duwi. 2012. Cara Kilat Belajar Analisis Data Dengan Spss 20. Yokyakarta: CV Andi Offset
Rahayu, Sri dan Lingga, Ita Salsalina. 2009. Pengaruh Modernisasi Sistem Administrasi Perpajakan terhadap Kepatuhan Wajib Pajak. Jurnal akuntansi Vol.1 No.2 November 2009.
Rapina. Dkk. 2011. Pengaruh Penerapan Sistem Administrasi Perpajakan Modern Terdapat Kepatuhan Wajib Pajak (Survey Terhadap Kantor Pelayanan Pajak Pratama Bandung Cibeunying). Jurnal Riset Akuntansi Vol.III No.2 Oktober 2011.
Sofyan, Taufan Marcus. 2005. Pengaruh Penerapan Sistem Administrasi Perpajakan Modern terhadap Kepatuhan Wajib Pajak pada Kantor Pelayanan Pajak di Lingkungan Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Wajib Pajak Besar. Skripsi. Sarjana Sekolah Tinggi Akuntansi Negara.
Sugiyono. 2006. Statistika Untuk Penelitian.Bandung: Alfabeta
